Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

7 Cara Menemukan Ide Posting Blog Yang Menarik Backlink



Menemukan ide posting blog bukan hal mudah. Bahkan kesulitan ini juga dirasakan para blogger berpengalaman.



Ide Posting Blog



Bahkan tidak peduli anda sepintar apapun saat ini. Tentunya pernah mengalami kehabisan ide ketika ingin membuat konten blog.



Sampai saat ini. Ada ribuan blog yang menjelaskan cara menemukan ide konten blog. 


Namun sedikit yang berhasil menjelaskan menemukan ide yang bisa mendorong backlink nyata. 


Bahkan backlink tersebut bisa menuju blog anda hingga waktu panjang.


Pembahasan ini sebelumnya juga sudah di bahas pada artikel sebelumnya. 


Strategi Menghasilkan Ide Konten Blog.



Namun pada artikel ini sedikit berbeda. Yakni menemukan ide posting blog yang dapat menarik backlink. 


Bahkan nantinya dijelaskan secara detail.



Ketika anda ingin mendapatkan backlink berkualitas. 


Tentunya harus disertai dengan konten yang hebat. 


Serta bisa mempromosikan konten tersebut lebih baik lagi.



Pada konten ini saya akan menjelaskan menemukan ide konten. Yakni yang mengarah pada traffic tinggi serta backlink.



Mari lanjut baca artikel ini hingga selesai. Agar anda paham teknik terbaik yang harus dilakukan untuk mendapatkan backlink. 


Terlebih backlink berkualitas dari konten hebat.




Cara Menemukan Ide Posting Blog Dengan Traffic Tinggi dan Backlink Berkualitas



1. Melalui Quora


Quora merupakan sebuah tambang yang bisa anda gunakan untuk menemukan ide konten blogging. 


Quora bisa anda gunakan untuk membangun blog maupun menemukan inspirasi.



Anda bisa mencari topik konten yang sesuai dengan keinginan di Quora. Bahkan bisa disesuaikan dengan niche blog anda saat ini.



Quora memang tidak menampilkan data berupa konten juga. Namun lebih pada pertanyaan yang disampaikan audient. 


Dari pertanyaan tersebut anda bisa membuat sebuah konten.



Anggap saja anda menemukan pertanyaan yang banyak dari segi Pemasaran Afiliasi


Nah, hal tersebut tentunya bisa anda tuangkan dalam konten blog.



Lebih baik lagi anda membahas hal tersebut secara tuntas. Dalam artian pembahasan yang cukup detail.



Ketika anda membuat konten yang hebat. Jelas hal tersebut menjadi jalan mendapatkan backlink.




2. Melalui Kekuatan Pencarian Google


Google merupakan tempat mencari ide posting paling digemari para blogger. 


Bahkan sampai saat ini Google masih terus digunakan untuk mendapatkan ide konten blog. 


Dengan Google juga bisa mendapatkan backlink. Namun bila konten yang dibuat luar biasa.



Mungkin anda akan bertanya. Apa yang harus saya cari di pencarian Google?



Cukup mudah triknya. Sebelum anda menggunakan pencarian google untuk menemukan ide posting blog. Bahkan bisa menarik backlink.



Sebaiknya anda install terlebih dahulu Ahrefs Toolbar pada browser. Ahrefs memiliki basis data backlink terbesar. 


Bahkan sampai saat ini toolbar ini banyak digunakan oleh para blogger berpengalaman. 


Tujuannya sama yakni mendapatkan backlink dari sebuah konten hebat.




3. Melalui Wawancara dan Roundups


Coba anda lakukan wawancara dengan influencer di area target anda. Hal ini nantinya bisa mengarahkan banyak lalu lintas. 


Maupun sebagai jalan mendapatkan backlink potensial ke blog anda.



Ketika anda mulai melakukan wawancara dengan influencer maka di situ backlink akan didapatkan.



Namun anda perlu pelajari juga bagaimana cara melakukan wawancara orang. 


Ada banyak blog yang membahas hal ini. Yakni berkaitan dengan melakukan wawancara dengan orang lain.



Perlu anda pahami. Melakukan wawancara merupakan cara yang berpotensi mendapatkan backlink untuk blog. 


Anda juga bisa membaca artikel sebelumnya. Yakni terkait dengan Mendapatkan Link Berkualitas.




4. Melalui pembuatan tautan rusak


Hal ini bisa dikatakan cara paling efektif untuk membangun backlink blog. Bahkan baik juga untuk menemukan ide posting blog.


Maka dari itu, anda perlu mencari posting di blog anda saat ini. 


Terlebih konten yang memiliki sumber daya maupun merupakan artikel terbaik.



Ketika anda menemukan tautan yang rusak pada blog. Ada baiknya segera memperbaiki hal tersebut. 


Kemudian perbaiki ping ke webmaster. Guna bisa mendapatkan crawl kembali.





5. Coba Pindai Berita Utama


Hingga saat ini. Ada banyak kalangan yang membaca RSS, aggregator blog serta situs kurasi konten. 


Terlebih yang mengumpulkan sumber daya maupun artikel terbaik.



Anda cukup memindai tajuk utama saja dari konten. Yakni yang di kurator pada ide dengan tujuan memicu beberapa ide konten posting blog. 


Namun pastikan konten yang anda pindai termasuk konten populer. Tujuannya agar bisa mendapatkan backlink.



Ada beberapa sumber yang bisa anda kunjungi untuk melakukan hal tersebut. Diantaranya:


  1. Pinterest

  2. Feedly

  3. Komunitas blog

  4. Twitter


Cukup memasukan kata kunci terkait dengan niche blog anda. Dan lihat apa yang bisa anda dapatkan pada beberapa sumber tersebut.




6. Coba Tanya Audient Anda


Sudah jelas bila teknik ini banyak dilakukan oleh blogger berpengalaman. 


Agar strategi ini bisa berhasil, maka miliki pelanggan di daftar anda. 


Kemudian bisa mengirimkan pesan pada merek. Entah itu melalui email, notifikasi dan cara lainnya.



Bisa juga anda menanyakan secara langsung pada audient. Misalnya menanyakan konten apa yang sedang mereka butuhkan saat ini.



Ketika anda sudah mendapatkan sejumlah pertanyaan dari audient. 


Tentunya anda sudah mendapatkan ide untuk membuat konten baru. Dengan tujuan bisa mendapatkan backlink berkualitas tinggi juga.



Bila memang saat ini anda belum memiliki daftar email. Maka bisa mulai membangun hal tersebut sekarang juga. 


Anda bisa menggunakan salah satu Layanan Pemasaran Email Terbaik untuk blogger.




7. Coba Bergabung Pada Forum Maupun Komunitas


Menemukan ide posting blog juga bisa didapatkan di forum maupun komunitas. 


Ada banyak pertanyaan yang disampaikan anggotanya. Bahkan bisa anda sesuaikan dengan niche blog saat ini.



Cara terbaiknya yakin memperhatikan pertanyaan yang sering disampaikan. 


Semakin sering pertanyaan tersebut disampaikan, maka semakin besar kebutuhan konten dari audient.



Dari hal ini nantinya anda juga bisa membuat konten yang mendalam. 


Mengulas satu topik secara tuntas. Tujuannya agar bisa menjawab pertanyaan audient lebih baik lagi. 


Bisa juga anda sertakan visual dalam konten tersebut.



Perlu diingat konten blog sangat membutuhkan visual. Tujuannya bisa memperjelas apa yang sedang dibahas. 


Maupun memberikan bukti bila pembahasan menggunakan data valid.




Kesimpulan


Itulah beberapa cara yang cukup efektif untuk menemukan ide posting blog. 


Bahkan yang berpotensi mendapatkan backlink berkualitas tinggi.



Ketika anda sudah menemukan ide konten saat ini. Cobalah buat artikel yang mendalam. 


Hal ini juga baik untuk SEO blog anda di mesin pencari google.



Semoga penjelasan singkat ini bisa membantu menjawab pertanyaan anda selama ini. 


Terlebih cara menemukan ide posting blog yangmenarik backlink.



Akhir kata selamat mencoba dan semoga beruntung.



Salam Blogger.

 


Post a Comment for "7 Cara Menemukan Ide Posting Blog Yang Menarik Backlink"